Jumat, 23 Desember 2011

WISATA RELIGI WALI SONGO

PAKET ZIARAH WALI SONGO 4 HARI 2 MALAM

Makam yang dikunjungi :
  • Sunan Ampel Surabaya
  • Sunan Maulana Malik Ibrahim
  • Sunan Giri Gresik
  • Sunan Drajat Lamongan
  • Sunan Bonang Tuban
  • Sunan Kudus
  • Sunan Muria di Jepara
  • Sunan Kalijogo Demak
  • Masjid Demak
  • Sunan Gunungjati sembung Cirebon

Fasilitas :
  • Bus pariwisata AC, Musik, TV, Reclearing seat, toilet
  • Snack dan aqua pada saat pemberangkatan
  • Makan 8 kali prasmanan & box
  • Asuransi kecelakaan
  • P3K
  • Akomodasi 1 malam di hotel kamar AC, 1 kamar 4 orang
  • Parkir dan tol 
  • Spanduk kegiatan
  • Foto 1 buah foto ukuran 10R + pigura & VCD
  • Amal jariyah makam
  • Air mineral selama perjalanan
  • Door prize
  • Tour leader yang ramah

    2 komentar:

    1. Pertama-tama perkenalkan nama saya Asep Parantika, saat ini sedang tugas belajar di Perancis, beberapa waktu yang lalu saya sempat bertemu dengan teman-teman komunitas muslim di Perancis, dan mereka sangat bangga sekali dengan Indonesia yang menjadi negara muslim terbesar di dunia.

      Beberapa diantara mereka pernah berlibur ke Indonesia dan mengunjungi wisata religi di daerah Cirebon, namun mendapatkan pelayanan yang kurang baik, terutama tidak adanya guide yang menguasai secara detail ttg walisongo dan berbahasa Asing (minimal Inggris).

      Mereka sangat ingin kembali mengunjungi Indonesia, 2-3 minggu, untuk dapat secara penuh mengetahui dan menjelajahi sejarah perkembangan Islam di Indonesia, khusunya WALISONGO,
      pada kesempatan ini, saya menawarkan ke pihak Patranusa Tour,jikalau bersedia untuk menghandle teman-teman tersebut, dapat kiranya mengirimkan penawaran ( dalam bentuk paket -paket wisata dalam bahasa Inggris) DILUAR TIKET PARIS-JAKARTA.

      Untuk tahap awal, mungkin ada 6-7 orang yang sangat tertarik sekali dengan program ini, saya yakin jika group pertama ini mendapatkan kesan yang baik, akan menarik kaum muslimin lainnya (note: Group pertama adalah pemimpin umat muslim di kota Angers - France, tempat saya belajar)

      demikian saya sampaikan, menunggu khabar baik dari pihak Patranusa Tour & Travel.

      BalasHapus
    2. Berbagi info mengenai tour walisongo...
      Kami juga menyediakan tour travel ke walisongo se-Indonesia dari Jawa Timur.

      Kunjungi website kami http://pakettourwalisongo.blogspot.com/

      BalasHapus